Cara buat mikro organisme lokal (MOL) buah maja
Pembuatan mikro organisme lokal(MOL) buah maja
Manfaat tanaman maja antara lain :
Mikro Organisme Lokal (MOL) adalah cairan yang terbuat dari bahan-bahan alami yang disukai sebagai media hidup dan berkembangnya mikro organisme yang berguna untuk mempercepat penghancuran bahan-bahan organik atau sebagai dekomposer dan sebagai aktivator/ atau tambahan Nutrisi bagi tumbuhan yang disengaja dikembangkan dari mikro organisme yang berada di tempat tersebut.
Bahan-bahan tersebut diduga berupa zat yang dapat merangsang pertumbuhan dan perkembangan tanaman (fitohormon) seperti : giberlin, sitokinin, auxin, dan inhibitor.
Tujuan:
Manfaat MOL:
Bahan Utama Pembuatan MOL (Syarat terbentuknya MOL)Untuk memahami cara pembuatan MOL, ada beberapa poin yang harus dipahami terlebih dahulu. Minimal, ada 3 poin yang harus ada dalam pembuatan setiap MOL.
Ada Bahan Yang Akan Digunakan (Bibit/ Media bakteri yang berasal dari bahan-bahan alami). Bahan tersebut Sangat banyak, dan tersedia di sekitar lingkungan kita. Bahan-bahan ini dapat dikategorikan ke dalam tahapan/fase pertumbuhan tanama
➛Pertama, Dominan unsur N : Rebung, Daun Gamal, pucuk-pucuk daun, dll. MOL ini sangat baik, untuk pertumbuhan vegetatif awal tanaman.
➛Kedua, unsur N dan P agak berimbang : bonggol pisang, keong mas, buah-buahan, limbah dapur, dll. MOL ini sangat baik, untuk pertumbuhan vegetatif susulan tanaman.
➛Ketiga, Dominan unsur P : batang pisang, biji coklat, dll. MOL ini sangat baik, untuk aplikasi masa primordial tanaman.
➛Keempat, Dominan unsur K : sabut kelapa, ampas teh, dll. MOL ini sangat baik, untuk aplikasi pengisian bulir.
➠Ada Bahan sebagai Sumber Karbohidrat (Makanan dalam bentuk Karbohidrat). Bahan tersebut nantinya akan muncul MO. Nah, MO ini butuh “makanan” untuk mengolah bahan-bahan tersebut. Oleh sebab itu, diberikan sumber karbohidrat. Sumber karbohidrat bisa berupa : air cucian beras (leri), dedak, nasi, gabah/beras yang ditumbuk, jagung yang dihaluskan, dll
➠Ada Bahan sebagai Sumber Energi (Makanan dalam bentuk glukosa).Untuk sumber energi ini, biasa dalam bentuk bahan-bahan yang manis. Misalnya: molase/tetes tebu, gula merah, gula aren, gula pasir, air kelapa, isi buah maja matang, batang tebu, dll.
Cara pembuatan mikro organisme lokal(MOL) buah maja
Komentar
Posting Komentar